HOME     |      |      |   INFO   |      |   CONTACT  |

Membuat database Mysql

Sebelum anda ingin membuat database dari Mysql, tentunya anda harus meng install software tersebut dahulu...(kita anggap sudah terinstall). Software yang saya pakai disini adalah WAMP 5 .

langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
1.klik icon Wamp
2.buka phpmyadmin dan jangan lupa ubahlah ke bahasa indonesia agar lebih mempermudah pekerjaan anda.
3.buatlah database dengan nama DBMYSQL kemudioan klik creat
   catatan : database tersebut akan otomatis tersimpan di folder C:WAMP/MYSQL/DATA

4, Buatlah tabel dengan nama BARANG dengan 4 field.
    Catatan  : di  sebelah kanan menu  ini masih ada opsi  lain, aktifkan pilihan PRIMARY pada  field
                    KodeBrg.
5. Klik Simpan, jika proses berhasil MySQL akan menampilkan keterangan berikut
6. Untuk mengentri data klik SISIPKAN
    Aktifkan opsi Sisipkan baris baru > GO 

Selanjutnya, anda memerlukan bantuan software MYODBC agar database dapat berinteraksi dengan VB
Untuk materi tentang ini dan seterusnya silahkan download disini


my kampus

www.stmik-amik-riau.ac.id